KABUPATEN PAMEKASAN ( bpbd.pamekasankab.go.id ); Tim Satgas Pencegahan COVID-19 Kab.Pamekasan terus aktif inovatif mengadakan pencegahan untuk meminimalisasi penyebaran virus corona-19 dengan mengadakan penyemprotan secara masif serentak yang diawali dari lingkungan OPD Kab.Pamekasan,Tempat-tempat fasilitas Umum,Pondok-Pondok Pesantren,Jalan raya Kabupaten Pamekasan dengan kerahkan kendaraan Polres Water Cannon s. Hari ini Selasa ( 31/03/20) seluruh kendaraan dinas Polri bersama TNI, BPBD,Damkar dan pihak terkait Pemkab.Pamekasan bersinergi serentak menyusuri sepanjang jalan Kota Pamekasan. Sementara itu Tim Satgas Covid-19 telah melakukan penyemprotan desenviktan di terminal setiap kedatangan orang dan mendata orang tersebut untuk melakukan pemantauan dari tingkat kecamatan hingga tingakat desa ( 31/03/20 ).
Comment here